Resep Gratiss
Resep hari ini
Masakan sehari-hari.
Home » , » Resep segar membuat es kopi cokelat spessial

Resep segar membuat es kopi cokelat spessial

Siang yang panas, tenggorokan yang kering, mata terasa ngantuk, pasti sangat malas melakukan aktifitas sehari-hari
saya akan membagikan resep gratiss pembuatan es kopi cokelat spesial pengobat ngantuk.

Bahan yang diperlukan:
-4 keping biskuit oreo, buang krimnya
-200 g es batu, memarkan
-4 skop es krim cokelat
-100 ml air kopi kental

Topping:
whipped cream
sirop cokelat/cokelat bubuk

Cara membuat:
-Taruh semua bahan dalam mangkuk blender.
-Proses hingga lembut.
-Tuang ke dalam 2 gelas saji.
-Beri Toppingnya.
-Sajikan segera.


Untuk 2 gelas

Bahan-bahan:
750 ml air dingin
4 sdt kopi bubuk instan
8 sdm susu kental manis cokelat
1 sdt cokelat bubuk
100 ml sirop vanili
4 skop es krim vanili

Hiasan:
cokelat serut

Cara membuat:
Masukkan air, cokelat bubukkopi, susu,  dan sirop vanili. blender
Proses hingga tercampur rata.
Tuangkan ke dalam gelas-gelas saji.
Tanmahkan 1 skop es krim, taburi cokelat serut.
Sajikan dingin

Sumber : www.food.detik.com
SHARE

About Unknown

0 comments :

Post a Comment